Perkembangan teknologi yang semakin canggih juga ikut mempengaruhi perkembangan aplikasi, salah satunya aplikasi edit foto Face App Pro. Aplikasi ini memiliki fitur menarik yaitu fitur mengubah bentuk wajah dan usia seseorang.
Aplikasi edit foto ini akan memberikan gambaran mengenai wujud fisik Anda yang menua. Selain itu, ada beragam fitur edit foto menarik lainnya yang bisa Anda coba. Untuk mengetahui fitur pada aplikasi Face App dan link downloadnya, berikut ulasan selengkapnya.
Review Aplikasi FaceApp Pro
Face App merupakan salah satu aplikasi yang memungkinkan Anda untuk melakukan pengeditan foto menjadi berbagai macam model seperti muka tua, muka bayi, hingga berganti jenis kelamin. Fitur-fitur yang tersedia di dalam aplikasi edit foto ini juga sangat mudah digunakan dan praktis.
Anda hanya perlu memilih tools yang diinginkan untuk kebutuhan editing. Apalagi jika Anda menggunakan aplikasi FaceApp Pro atau versi profesionalnya, Anda bisa menikmati berbagai macam fitur menarik seperti fitur pengubah usia menjadi lebih tua, fitur gaya dan warna rambut, dan lain-lain.
Karena aplikasi versi profesional yang original berbayar alias tidak gratis, Anda bisa mencoba mendownload FaceApp Pro mod atau versi modifikasinya. Dengan aplikasi versi mod, Anda bisa menikmati berbagai macam fitur Face App secara gratis dan tentunya bebas iklan.
Fitur Aplikasi FaceApp Pro Mod
Sama seperti aplikasi versi modifikasi lainnya, Face App Pro mod hasil pengembangan pihak ketiga ini sudah dilengkapi dengan fitur-fitur unggulan. Berikut ini fitur menarik yang bisa Anda coba dari Face App versi mod.
1. Unlock All Feature
Salah satu kelebihan dari aplikasi Face App versi mod yaitu fitur-fitur yang tidak terkunci alias unlock. Pada aplikasi versi original, beberapa fitur premium biasanya berbayar sehingga Anda harus mengeluarkan biaya dengan jumlah tertentu untuk unlock.
Namun, Anda tidak perlu khawatir dengan biaya karena Anda bisa mengunduh versi mod. Dengan Face App versi mod, Anda bisa menikmati semua fitur edit foto secara bebas sesuai keinginan dan selera.
2. Unlimited Filter
Filter menjadi salah satu fitur penting yang wajib ada pada setiap aplikasi edit foto. Jika pada aplikasi Face App versi original hanya tersedia beberapa filter saja, maka Anda bisa menikmati semua filter tanpa batas dengan menggunakan aplikasi Face App versi mod.
Fungsi filter sendiri adalah membantu membuat foto Anda terlihat lebih bagus dan menarik. Selain itu, dengan adanya filter dan beberapa tools untuk touch up, foto yang Anda edit akan terlihat lebih bagus dan sempurna.
3. Layouts
Fitur lain yang bisa Anda gunakan pada aplikasi ini yaitu Layouts. Fitur ini mendukung para penggunanya untuk memakai dan menerapkan berbagai pilihan frame atau bingkai foto yang menarik. Pilihan frame yang tersedia antara lain Kolase, Duo, Lensa, dan lain sebagainya.
4. Fun
Fun merupakan fitur pada aplikasi FaceApp Pro yang bisa Anda gunakan untuk mengubah foto menjadi lebih menarik dan lucu seperti edit wajah kesal, tukar gender, dan lain sebagainya.
5. Fitur Kumis dan Jenggot
Kumis dan jenggot merupakan salah satu bagian pada tubuh terutama wajah yang dianggap dapat memberikan kesan macho dan maskulin. Namun, beberapa orang tidak bisa menumbuhkan kumis dan jenggot dengan alasan kerapian.
Nah, Face App bisa menjadi pilihan yang tepat untuk mengubah gaya kumis dan jenggot sesuai keinginan. Dengan fitur Beard & Mustache ini, Anda bisa mengetahui gambaran penampilan wajah ketika menggunakan jenggot dan kumis.
6. Ubah Warna dan Style Rambut
Gaya rambut menjadi salah satu faktor penting dalam menunjang penampilan seseorang, baik pria maupun wanita. Namun, tak jarang pula banyak orang yang bingung ingin memilih style atau gaya rambut yang seperti apa dan cocok untuk bentuk wajahnya, serta selera yang diinginkan.
Dengan hadirnya fitur ubah warna dan gaya rambut, Anda tidak perlu bingung lagi untuk memilih dan menentukan gaya atau warna rambut yang cocok. Anda hanya perlu melakukan selfie, lalu gunakan fitur pengubah gaya dan warna rambut pada aplikasi Face App.
Ada berbagai pilihan model gaya rambut mulai dari model rambut potong pendek, sedang, panjang, dan model-model lainnya. Untuk pilihan warna rambut juga sangat variatif seperti warna merah, biru, coklat, hijau, kuning, ungu, dan lain sebagainya.
7. Fitur Usia
Pernahkah Anda merasa penasaran dengan wajah Anda ketika tua nanti? Nah, aplikasi Face App Pro memiliki fitur usia yang bisa Anda gunakan untuk mengubah foto wajah menjadi terlihat tua lengkap dengan garis-garis keriputnya.
Fitur usia ini akan memberikan gambaran wajah yang tampak lebih ramah dengan tekstur jenggot pada kaum pria. Fitur ini juga menjadi tools andalan yang paling populer dari aplikasi editing foto Face App.
8. Senyum Klasik
Fitur senyum klasik pada Face App akan memberikan efek senyum pada wajah Anda yang cemberut atau ekspresi datar. Efek senyum yang dihasilkan dari fitur Face App akan memperlihatkan sedikit gigi sesuai dengan bentuk wajah Anda sehingga wajah menjadi tampak lebih manis dan tulus.
9. Berbagai Macam Aksesori Tambahan
Face App memiliki berbagai macam aksesori tambahan yang akan membuat foto Anda menjadi lebih keren dan menarik. Aksesori tambahan tersebut antara lain kacamata. Fitur satu ini dapat Anda manfaatkan untuk mengetahui model kacamata seperti apa yang cocok untuk bentuk wajah Anda.
10. Tidak Ada Iklan (No Ads)
Sama seperti aplikasi gratisan pada umumnya, Face App versi original juga memiliki iklan sebagai salah satu sumber pendapatan bagi developer/pengembang. Tayangan iklan ini cukup mengganggu apalagi jika muncul saat Anda sedang asyik mengedit foto.
Namun, Anda tidak perlu khawatir dengan tayangan iklan yang mengganggu karena Anda bisa menggunakan versi profesionalnya. Dengan aplikasi FaceApp Pro, Anda akan lebih nyaman saat mengedit atau explore semua fitur yang tersedia tanpa terganggu iklan.
11. Tanpa Tanda Air (No Watermark)
Pada aplikasi FaceApp versi original, biasanya di akhir pengeditan foto akan ditambahkan tanda air atau watermark. Keberadaan watermark ini bisa dibilang cukup mengganggu dan terlihat kurang profesional saat diupload ke media sosial yang Anda miliki.
Berbeda halnya ketika Anda menggunakan aplikasi versi professional, maka tidak akan ada watermarknya. Dengan hilangnya watermark pada hasil akhir pengeditan, maka foto Anda akan terlihat lebih bagus dan profesional.
Perbedaan FaceApp Original Dengan FaceApp Profesional
Setelah memahami fitur-fitur yang terdapat pada aplikasi Face App versi professional, Anda juga harus memahami perbedaan antara versi profesional dengan versi originalnya. Berikut ini beberapa perbedaan Face App versi original dengan versi pro.
FaceApp Versi Ori | FaceApp Versi Pro |
Memiliki jumlah filter yang terbatas untuk masing-masing fiturnya. | Unlimited filter (filter tak terbatas). |
Hanya tersedia beberapa macam gaya dan warna rambut saja. | Pilihan gaya dan warna rambut yang disediakan lebih banyak dan variatif. |
Tidak ada fitur untuk menambahkan kumis dan jenggot. | Tersedia fitur untuk menambahkan kumis dan jenggot dengan cara klik foto secara praktis dan mudah. |
Fitur yang tersedia sangat terbatas. | Semua fitur yang tersedia sudah terbuka (unlocked), sehingga bebas menggunakannya tanpa perlu membayar. |
Terdapat watermark (tanda air) pada akhir pengeditan foto. | Watermark sudah dihilangkan sepenuhnya sehingga tidak mengganggu tampilan hasil akhir pengeditan foto. |
Muncul tayangan iklan pada waktu-waktu tertentu yang cukup mengganggu proses edit foto. | Tidak ada tayangan iklan sehingga proses edit foto menjadi lebih nyaman. |
Download FaceApp Pro Mod Unlock Item
Bagi Anda yang tertarik untuk menggunakan aplikasi edit foto satu ini, Anda bisa mencoba download aplikasi Face App versi mod premium yang semua item dan fitur di dalamnya sudah terbuka (unlock). Berikut ini merupakan link download FaceApp Profesional versi mod unlock item.
Nama Aplikasi | FaceApp Profesional – App Editor Wajah, Kecantikan, dan Riasan |
Versi | 4.3.4 |
Ukuran | 31 MB |
Link Download
FaceApp Pro Mod Apk Unlock klik disini
|
Cara Instal Aplikasi FaceApp Pro Mod di HP Android atau iOS
Setelah Anda mendownload aplikasi FaceApp, Anda juga wajib menginstall aplikasi terlebih dahulu agar bisa digunakan. Nah, berikut ini langkah-langkah yang bisa Anda lakukan untuk install aplikasi FaceApp Pro Mod Apk Unlock All Item di perangkat Android dan iOS.
- Download aplikasi FaceApp Pro terlebih dahulu dengan cara klik link di atas, lalu tunggu hingga proses download selesai 100%.
- Setelah aplikasi sudah berhasil didownload, Anda bisa klik file aplikasi tersebut untuk proses penginstalan.
- Jika muncul peringatan keamanan pada layar menu handphone Anda, Anda perlu mengaktifkan izin penginstalan “Sumber Tidak Dikenal” terlebih dahulu.
- Pengaturan ini bisa dilakukan dengan klik menu Pengaturan/Setting, kemudian pilih aktifkan “Sumber Tidak Dikenal”dengan cara ceklis pada kotak yang tersedia.
- Setelah itu, Anda bisa kembali lagi ke aplikasi FaceApp yang sudah didownload dan klik ulang file APK.
- Klik opsi “Install” dan tunggu beberapa saat hingga proses instalasi selesai dan aplikasi FaceApp Pro Mod siap digunakan.
Cara Menggunakan FaceApp Pro Mod Apk
Setelah proses instalasi aplikasi FaceApp selesai, Anda mungkin masih bingung bagaimana cara menggunakannya, bukan? Cara menggunakan aplikasi FaceApp juga sangat mudah yaitu sebagai berikut.
- Buka Face App Pro mod yang sudah berhasil terpasang pada perangkat Android atau iOS Anda.
- Jika di halaman awal muncul akses tertentu, Anda bisa memberikan akses sesuai kebutuhan. Pada aplikasi yang baru saja terpasang di ponsel biasanya akan meminta perizinan untuk bisa diakses ke Kamera, Media Penyimpanan, dan sejenisnya.
- Setelah memberikan akses perizinan, Anda bisa langsung masuk ke halaman utama aplikasi.
- Pertama, Anda harus melakukan foto selfie terlebih dahulu sesuai dengan petunjuk aplikasi.
- Setelah foto selfie, Anda tinggal melakukan pengeditan foto menggunakan fitur-fitur yang tersedia sesuai keinginan.
- Jika Anda sudah selesai melakukan proses edit foto, Anda bisa menyimpan hasil foto ke Memori Internal atau Kartu SD. Anda juga bisa langsung membagikan hasil foto ke media sosial yang Anda miliki.
Penjelasan mengenai FaceApp Pro di atas bisa Anda jadikan sebagai referensi aplikasi edit foto yang bagus dan recommended. Jika Anda ingin menggunakan FaceApp Pro versi mod, pastikan download pada sumber terpercaya untuk mencegah risiko perangkat Anda terkena virus malware.
Lihat Juga :
- Freefireluckydraw Com Spin Diamond
- 3 Format Kwitansi Word, PSD, dan Excel
- 5 Cara Download Video di Pinterest
- 4 Cara Mengatasi Corel Draw Tidak Bisa Save
- 8 Cara Mempercepat Download IDM
- 6 Cara Mengubah JPG Ke PN